INFORMASI :

SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA PASARSENEN KECAMATAN AMBAL KABUPATEN KEBUMEN JAWA TENGAH Alamat : Jl Desa DK Sangkrah Rt 01 Rw 01 Desa Pasarsenen Kode Pos 54392 VISI DAN MISI KEPALA DESA TERPILIH VISI : TERBANGUNNYA TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA YANG BAIK DAN BERSIH GUNA MEWUJUDKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT DESA YANG ADIL DAN SEJAHTERA “  MISI : a). Meningkatkan sumber daya Manusia dan Aparatur Pemerintah Desa. b). Meningkatkan sarana dan prasarana pelayanan Masyarakat. c). Melaksanakan Pembangunan yang partisipatif disegala bidang. d). Menciptakan situasi, tatakelola dan kondisi yang aman tertib dan kondusif. e). Meningkatkan dan mengembangkan pemuda serta ikut berperan dalam pembangunan tingkat desa. f). Meningkatkan infrastruktur di tingkat Rt, Rw dan Dusun. g). Meningkatkan hubungan Pemerintah Desa dan Ulama yang ada di Desa. h). Penyelenggaraan Pemerintahan Desa yang simpel, fleksibel, transparan dan bertanggungjawab. i). Meningkatkan perekonomian disegala bidang terutama dibidang pertanian.

BUKA BERSAMA PADA RAMADHAN 1443 H

BUKA BERSAMA PADA RAMADHAN 1443 H

Dilaksanakan bersama pada jamaah musholla AL Faiz pada hari minggu 22 romadhon 1443 h

POSYANDU BALITA BULAN APRIL POKBANG NURI

POSYANDU BALITA BULAN APRIL POKBANG NURI

Dilaksanakan hari rabu tanggal 20 april 2022 dan pelaksanaan vaksin boster

PENYALURAN BLT DD TAHAP 4 (BULAN APRIL)

PENYALURAN BLT DD TAHAP 4 (BULAN APRIL)

Dilaksanakan pada hari selasa tanggal 19 april 2022

PELAKSANAAN SELAMATAN MULAI PEMBANGUNAN LAPANGAN VOLLY

PELAKSANAAN SELAMATAN MULAI PEMBANGUNAN LAPANGAN VOLLY

Sebagai permulaan pelaksanaan pembangunan Lapangan Volly Desa ,maka dilaksanakan acara selamatan yang diikuti PK ,Pemdes dan masyarakat sekitar wilayah lokasi…

BIMTEK PEMULASARAAN JENAZAH 2022

BIMTEK PEMULASARAAN JENAZAH 2022

Dilaksanakan oleh Pokja 1 TP PKK Desa Pasarsenen,guna melaksanakan Program Kerja dari Pokja I

POSYANDU BALITA POKBANG CENDERAWASIH BULAN APRIL 2022

POSYANDU BALITA POKBANG CENDERAWASIH BULAN APRIL 2022

Dilaksanakan hari Rabu tanggal 7 april 2022 di PKD Desa Pasarsenen,Pokbang Cenderawasih mencakup Dukuh Rija 

PENYALURAN BANTUAN UNTUK WARGA YANG RUMAHNYA TERTIMPA POHON

PENYALURAN BANTUAN UNTUK WARGA YANG RUMAHNYA TERTIMPA POHON

Sebagai ungkapan rasa ikut menanggung rasa atas musibah yang diterima bpk Lasiman warga Rt 04 rw 02 Desa Pasarsenen yang…

KERJA BAKTI MENYAMBUT BULAN ROMADHON 1443 H

KERJA BAKTI MENYAMBUT BULAN ROMADHON 1443 H

Dilaksanakan serentak di Desa Pasarsenen pada hari Jum'at tanggal 1 April 2022 ,diikuti warga masyarakat dan di komando masing masing…

MUSDES PENETAPAN PERTANGGUNGJAWABAN APBDesa 2021

MUSDES PENETAPAN PERTANGGUNGJAWABAN APBDesa 2021

Dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 31 Maret 2021 di Balai Desa Pasarsenen sebagai rangkaian atas Penggunaan Anggaran yang telah di…